|
Aku pernah melihatmu duduk di bangku itu |
Entah dimulai darimana, tiba-tiba saja saya suka dengan gambar ataupun potret tentang bangku yang kosong. Terserah apakah itu bangku ataupun kursi, yang jelas penampakannya harus kosong dan ditempat yang
sepi (tentunya).