17 Jun 2014

Liebster Award

4


Pagi ini saya lagi malas mengolah kata-kata, maka dari itu tidak ada kalimat pembuka, kalimat penengah, ataupun kalimat mengakhiri pada postingan kali ini. Award ini saya dapat dari mbak Sun Dhe, saya berterimakasih karena diinfokan via message di mukabuku.


Post award ini di blog kamu (pasang banner liebster pink kaya diatas) : Check
Say thanks kepada blogger yang udah ngasih tongkat estafetnya ke kita + ngasih link back ke blognya : Check

Tuliskan 11 hal tentang Fitria
1. Cuek / Acuh tak acuh hingga mengarah ke sombong.
2. Paling Benci dengan air (jarang mandi)
3. Suka menulis
4. Suka membawa kucing liar ke rumah
5. Suka marah
6. Sinis terhadap orang baru hingga mengarah ke jahat
7. Suka berimajinasi / berkhayal
8. Hanya punya 2 teman selama 25 tahun
9. Suka foya-foya bersama teman
10. Sering dianggap lucu sama teman
11. Jam Karet

Jawab 11 Pertanyaan dari Mbak Dhe :
1. Sudah pernah kopdar sesama Blogger? Berapa kali?
Jawab : 1 kali sama enchi tok
2. Kalau dikasih kado, hal apa yang paling diinginkan?
Jawab : buku
3. Cita-cita masa kecil apa yang telah dicapai sekarang?
Jawab : nothing, gak ada yang dicapai.
4. hal apa yang buat kamu bangga jadi dirimu sendiri?
Jawab : bisa berpikir sendiri (tidak mudah terpengaruh)
5. siapa yang lebih dekat denganmu ayah atau ke ibu? kenapa?
Jawab : gak dekat, karena jarang ngumpul.
6. suka nonton? film atau sinetron?
Jawab : film.
7. pernah merasa jenuh yang sangat? kapan dan kenapa?
Jawab : pernah, ketika kehidupan saya terasa monoton.
8. benda apa yang biasa kamu bawa? alasannya?
Jawab : smartphone, untuk maen game.
9. hal apa yang menurutmu sangat hebat yang pernah kamu lakuin?
Jawab : menulis (so simple)
10. pernah ke tempat wisata mana saja? sebutkan secara singkat ya
Jawab : WBL, Jatim Park 1, Makam Bung Karno, Pantai Kenjeran, Parangtritis, candi borobudur dkk.
11. sebutkan beberapa makanan yang paling kamu sukai
Jawab : Sate, gado-gado, batagor, dan semua makanan dengan bumbu kacang.

Oke, selesai. Awardnya saya simpan dan tidak saya bagikan, hehehe.

Related Posts:

  • KenanganKata suara hati, kenangan itu ada untuk dikenang.Kata otak, kenangan ada untuk dipelajari agar esok hari tidak akan masuk ke lubang yang sama.Kata ora… Read More
  • Cerita dari Antah Berantah + Pe-erSetelah hari minggu kemaren diajak kakak jalan-jalan untuk menenangkan pikiran tapi yang ada bukan pikiran yang tenang malah jadinya kakiku pegal-pega… Read More
  • Perubahan dan ucapan makasihDi awal bulan ke 6 alias awal dari setengah tahunnya 2009, hehehehe. Nah khusus postingan ini aku cuma mau memberitahu (eh enaknya memberitahu apa mem… Read More
  • Rasa penasaranku terhadapmuSetelah sibuk ngurusin blog, ikut kontes, buka facebook, blogwalking.... lah kerjanya kapan fit??? Ya disela-sela pekerjaan itulah, saya melakukan akt… Read More
  • Masa LaluPas kemaren mosting tulisan yang berjudul pemuja rahasia (episode 1) eh tau-tau si haqie koment seperti ini :ini bl0g k0g isinya sekarang cerita masa… Read More

4 comments:

  1. Wakakakak... ini benar-benar gambarain si malezzbanget deh fit.
    *ngakak guling2*

    ReplyDelete
  2. sam fit males mandi juga aku...

    ReplyDelete
  3. hihi kini aku lebih mengenalmu fit

    ReplyDelete

sealkazzsoftware.blogspot.com resepkuekeringku.com